Penyebab Iphone X yang mengecewakan Masyarakat
Agen Capsun - Perusahaan teknologi asal Amerika Serikat, Apple, diperkirakan akan merilis produk iPhone X Plus pada akhir 2018. Peluncuran ini disebabkan karena penjualan produk iPhone X diprediksi tidak sebaik produk pendahulunya.
Dalam catatannya, tak hanya iPhone X Plus, Kuo mengatakan Apple akan merilis dua produk iPhone lainnya di akhir 2018 dengan desain layar takik.
Desain ini merupakan lekukan yang menjorok ke dalam. Lekukan inilah yang menjadi tempat bagi sensor kamera depan perangkat.
Lebih Padat Piksel
Tapi, ia menekankan bahwa Apple diperkirakan akan berhasil dalam menjual produk terbarunya karena menargetkan pelanggan untuk pasar menengah dan bawah.
"Poin penjualan utama model TFT-LCD mungkin merupakan pengalaman pengguna inovatif dari desain layar penuh terpadu dan penginderaan 3D dengan label harga lebih rendah. Kami memperkirakan kemungkinan harga ada di kisaran US$649-749/Rp8,5 juta-Rp9,8 juta)," kata Kuo.
Apple diprediksi menurunkan penjualan untuk iPhone X di kuartal I 2018, 30 juta unit dari rencana awal sekitar 50 juta unit. Penurunan penjualan ini, lantaran lemahnya permintaan terhadap produk anyar besutan Apple tersebut.
Tidak ada komentar
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.